KodeCuan - Banyak kasus yang menghilang kontak sim ketika smartphone di ganti atau ketika kartu SIM Anda hilang dan rusak, untuk menyimpan secara permanen kontak sim membutuhkan email atau Gmail dengan sistem online.
Ketika anda menggantikan smartphone lama dengan smartphone baru tanpa perlu memindahkan atau mengcopy kontak SIM yang ada pada smartphone Android. Menggunakan mode penyimpanan Gmail. Cara menggunakannya sebagai berikut;
Cara Menyimpan Kontak SIM Permanen
- Jika sudah membuat kontak baru anda akan diarahkan ke dalam halaman seperti pada gambar dibawah ini. Jika sudah mengisi nomor dan nama silakan pilih penyimpanan.
- Jika sudah kalian klik pada gambar berikut Maka akan muncul tipe penyimpanan kontak. Pilihlah sesuai email yang kalian gunakan.
- Setelah itu kontak yang ada simpan akan selalu ada dengan modal Gmail Anda bisa selalu membackup ulang kontak SIM di Smartphone baru ataupun di Smartphone lain.
Itulah fungsi dari penyimpanan permanen kontak smartphone yang bisa anda gunakan untuk kemudahan sehari-hari tanpa perlu ribet lagi. Perlu diketahui bahwa jika kehilangan email tersebut maka akan hilang juga kontak yang anda miliki.